Admin

Bagaimana Perpres 110 Tahun 2025 mengubah Pasar Karbon Indonesia?

Dunia tengah bergerak menuju ekonomi rendah karbon. Indonesia, dengan berbagai kekayaan alam, memiliki peran penting dalam upaya menekan emisi global. Sebelumnya, pemerintah telah menerbitkan Peraturan Presiden Nomor 98 Tahun 2021 untuk mengatur penyelenggaraan perdagangan karbon di Indonesia. Namun, pelaksanaannya dinilai belum optimal. Regulasi tersebut dianggap terlalu ketat dan belum memberikan ruang yang memadai bagi skema […]

Bagaimana Perpres 110 Tahun 2025 mengubah Pasar Karbon Indonesia? Read More »

Pendampingan Pupuk Indonesia dalam Monitoring Program Agroforestri

Pada 4 Juli 2025, PT Kiara Multi Lestari bekerjasama dengan Pupuk Indonesia melakukan monitoring penanaman agroforestri di empat lokasi, yaitu Kabupaten Sukabumi, Kabupaten Cianjur, Kabupaten Purwakarta, dan Kabupaten Bandung. Tujuan kegiatan ini adalah untuk menilai efektivitas kegiatan penanaman pohon agroforestri pada masing-masing areal. Kegiatan ini menjadi bagian penting dalam memastikan program agroforestri berjalan sesuai rencana

Pendampingan Pupuk Indonesia dalam Monitoring Program Agroforestri Read More »

Studi Awal Kelayakan Proyek Karbon di Sumatera Utara

PT. Kiara Multi Lestari bersama mitra telah melaksanakan studi awal untuk melakukan penilaian kelayakan implementasi proyek karbon di Kabupaten Sibolga hingga Kepulauan Nias, Provinsi Sumatera Utara. Kegiatan ini mencakup area konsesi milik 2 (dua) mitra pemegang izin PBPH di Sumatera Utara, yang memiliki potensi signifikan dalam mendukung mitigasi perubahan iklim melalui pengelolaan sumber daya hutan

Studi Awal Kelayakan Proyek Karbon di Sumatera Utara Read More »

Kiara Multi Lestari Signs MoU for Nature-based Solutions and Biodiversity Protection with Japan Entities at the Forestry Business Forum, World Expo 2025 Osaka

Osaka, Japan (09/05) – During The Forestry Business Forum of World Expo 2025 Osaka, PT KML officially signed a Memorandum of Understanding (MoU) with two Japanese entities, Japan International Forestry Promotion And Cooperation Center (JIFPRO) JIFPRO and Global Carbon Control (GCC), as a joint commitment to foster strategic collaboration in the field of Nature-based Solutions

Kiara Multi Lestari Signs MoU for Nature-based Solutions and Biodiversity Protection with Japan Entities at the Forestry Business Forum, World Expo 2025 Osaka Read More »

Tantangan Masyarakat Dalam Pengelolaan Kawasan Hutan BKPH Parung Panjang, Kabupaten Bogor

Kondisi sosial ekonomi masyarakat desa merupakan cerminan dari perkembangan dan ketimpangan yang ada di Indonesia. Meskipun desa memiliki potensi besar dalam sektor pertanian dan sumber daya hutan, banyak desa di Indonesia masih menghadapi berbagai tantangan dalam aspek sosial dan ekonomi. Artikel ini akan membahas mengenai pengelolaan hutan milik PERUM PERHUTANI unit BKPH Parung Panjang Kabupaten

Tantangan Masyarakat Dalam Pengelolaan Kawasan Hutan BKPH Parung Panjang, Kabupaten Bogor Read More »

Pemetaan Foto Udara dan Analisis Pre-Feasibility di Community Forest Pupuk Kaltim, Desa Oebaki

PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) merupakan bagian dari industri perusahaan emiter yang berkewajiban untuk menurunkan emisinya sebagai kontribusi terhadap penurunan perubahan iklim. Salah satu strategi yang bisa dilakukan yaitu melalui kegiatan Solusi Berbasis Alam (Nature Based Solutions). Konsep ini menjadi salah satu skema dalam pelaksanaan Nilai Ekonomi Karbon (NEK). Untuk mendukung inisiatif ini, Pupuk

Pemetaan Foto Udara dan Analisis Pre-Feasibility di Community Forest Pupuk Kaltim, Desa Oebaki Read More »

Membangun Masa Depan Hijau: Perjalanan Menuju Keberlanjutan di Kabupaten Murung Raya

Di pedalaman rimba Kalimantan Tengah, tepatnya di Kabupaten Murung Raya, hamparan hutan tropis menyimpan cerita panjang tentang alam yang berjuang untuk bertahan. Namun, alam tak bisa berjuang sendiri—ia membutuhkan tangan-tangan yang peduli untuk menjaga keseimbangannya. Di sinilah kami melangkah, membawa sebuah solusi yang tak hanya melindungi hutan, tetapi juga memberdayakan masyarakat yang hidup di sekitarnya.

Membangun Masa Depan Hijau: Perjalanan Menuju Keberlanjutan di Kabupaten Murung Raya Read More »

Apa itu Polusi? dan apa saja jenisnya?

Pencemaran lingkungan menjadi permasalahan serius belakangan ini. Melansir situs ppid.menlhk.go.id, jumlah polusi plastik sekitar 9-14 juta ton pada 2016 berpotensi menjadi 23-27 juta ton pada 2040. Selain itu, polusi udara yang terjadi di Indonesia sudah dalam tahap mengkhawatirkan, khususnya polusi yang terjadi di Ibu Kota Jakarta. Berbagai jenis polusi yang terjadi, lambat laun dapat menyebabkan

Apa itu Polusi? dan apa saja jenisnya? Read More »

Dukungan untuk Restorasi Ekosistem di Kalimantan Timur

Deru mesin speedboat yang membelah sungai serta bunyi langkah menyusuri hutan menjadi suara yang menuntun kami dalam memahami ekosistem yang ingin kami pulihkan. Alam menjadi kantor dan setiap titik sampling menyimpan data yang harus kami kumpulkan. Kegiatan penilaian awal ini ditujukan agar kami dapat melakukan analisis yang tepat untuk implementasi kegiatan restorasi kedepannya. Kondisi Hutan

Dukungan untuk Restorasi Ekosistem di Kalimantan Timur Read More »

Scroll to Top